Cara menggunakan GameShark pada PS 2

GameShark PS 2
Gameshark adalah cheat yang terdapat dalam kaset PS 2, untuk mempermudah bermain ps2 agar cepat menang dalam sebuah game di PS 2.

Alat yang di perlukan :

  • 1 buah kaset Gameshark
  • 1 buah kaset Game yang akan di cheat-kan
  • 1 buah Play station 2 (PS2)

Cara menggunakan Gameshark :


  1. Pertama, siapkan Kaset Gameshark dan Kaset Game yang akan di cheat-kan
  2. Kemudian, masukan Kaset Gameshark tersebut ke dalam PS 2
  3. Tunggu sampai Gameshark berjalan.
  4. Kemudian akan tampil kotak yang berwarna dibawah ini :

MERAH;HIJAU;BIRU;COKLAT
MERAH          : Adalah Daftar cheat yang kita akan gunakan
HIJAU             : Adalah Daftar cheat yang tidak terdapat di kotak MERAH
BIRU               : Adalah Cheat melalui internet
COKLAT        : Adalah pengaturan

  1. Pertama masuk ke kotak MERAH (jika daftar cheat yang ada di kotak MERAH ada nama game yang ingin di pakai), kemudian keluar, lalu ganti kaset Gameshark dengan kaset yang akan di cheat-kan tanpa menekan tombol power (lampu hijau), langsung buka (open) PS 2
  2. Jika tidak ada di kotak MERAH, anda cari lagi ke kotak HIJAU dan masuk lagi ke kotak MERAH, sampai nama kaset yang akan di cheat-kan ketemu.
  3. Jika sudah di tukar kaset tersebut anda masuk lagi ke kotak MERAH dan cari nama kaset yang tadi sudah di cari/kaset yang sudah di tukar
  4. Anda masuk ke nama kaset tersebut dan tekan “x” pada stik PS anda
  5. Setelah itu anda centang/pilih cheat yang anda inginkan
  6. Sesudah mencentang cheat yang akan di gunakan, tekan “start”
  7. Setelah itu anda tekan “x” pada gambar stik yang pertama
  8. Dan tekan “x” lagi, jika sudah, artinya anda sudah bisa memainkan game dengan mudah , karena cheat sudah masuk kedalam kaset.


SEMOGA BERMANFAAT

Komentar

Postingan populer dari blog ini

The biggest passenger aircraft in the world

Pasukan Elite di dunia